Info Sukabumi

GALA PREMIERE FILM MATAHATI ANISA TAYANG PERDANA DI KOTA SUKABUMI

Radio elmitra news – Gala Premiere Film Matahati Anisa tayang perdana di bioskop Moviplex di Kota Sukabumi, Senin (04/02/2024)

Produser serta pemain Film Matahati Anisa, Firmanaliksyah saat di wawancara oleh tim Peliput elmitra mengatakan, Film tersebut terinspirasi dari apa yang telah dikerjakan di perpustakaan kelurahan Cisarua yaitu Bank sampah. Dimana masyarakat dapat mengumpulkan sampah dan bisa di tukar kepada relawan perpustakaan kelurahan Cisarua dengan emas.

“Jadi terinspirasi dari keluh kesah kita sebagai orang yang menampung sampah,awalnya gimana caranya sampah ini banyak daerah-daerah, kota-kota, kabupaten-kabupaten, permasalahannya sampah-sampah dengan cara adanya mata hati Anisa itu menyadari orang-orang akan sampah itu bisa bermanfaat bagi banyak orang apalagi bisa menghasilkan jadi d Ngan adanya matahati Anisa akan tergugah semua orang yang melihat film tersebut”. Tambahnya

Firman maliksyah menyebutkan bahwa proses pembuatan film tersebut memerlukan waktu kurang lebih 2-3 bulan dari mulai casting,reading,hingga ke tahap shooting,adapun kesulitan saat membuat film matahati Anisa ini adalah crew film harus mengarahkan pemain film yang baru terjun kedunia film dulu soal bahasa kamera,bahasa akting.

“Bahwa film tersebut untuk memilih cerita ini untuk menjadikan tuntunan luar biasa bagi masyarakat yang menonton,karna manfaat kedepannya membuat banyak orang terketuk hati agar sadar terhadap lingkungan.” Imbuhnya

indihome sukabumi

Pihak Pemerintah Kota Subumi mengucapkan terimakasih atas kreasi dan kreatifitas para pemain film dan crew yang terlibat beserta tamu undangan yang telah hadir.

Related Articles

Back to top button